Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.  

Peringatan HUT Kemerdekaan ke-78 RI Desa Kragan

NUR F | 02 September 2023 09:28:12 | Berita Desa | 163 Kali

Sudah menjadi kegiatan rutin tahunan setiap bulan kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia, banyak kegiatan yang dilakukan untuk memeriahkan datangnya bulan kemerdekaan. Warga masyarakatpun sangat berantusias menyambut berbagai kegiatan yang diselenggarakan dikalangan masyarakat, baik ditingkat kecamatan, tingkat desa maupun tingkat RT. Nampak keseruan, keakraban dan semangat persaudaraan yang sangat erat mencerminkan persatuan bangsa. 

Pada kesempatan kali ini, Desa Kragan menyelenggarakan berbagai kegiatan untuk memperingati HUT Kemerdekaan ke-78 RI. Kegiatan lomba-lomba (Fun Game) dilaksanakan dari tanggal 26-27 Agustus 2023. Diantaranya ada Lomba makan kerupuk, memeasukkan pensil ke botol, cantol capil, sepakbola corong, ada pula senam sehat yang di ikuti segenap masyarakat dengan bagi-bagi doorprize menarik serta ada juga lomba karaoke yang mengundang antusias warga dengan hadiah pemenang mendapatka Rp.500.000,-

Semua rangkaian lomba terlaksana dengan lancar dan penuh kegembiraan bahkan ada juga yang mengundang decak tawa pengunjung yang melihat. semoga kegiatan semacam ini dapat terlaksana setiap tahun dan tentunya dengan pengalaman sebelumnya, kegiatan tersebut akan terlaksana lebih baik lagi dari tahun ke tahun

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
No. HP
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Wilayah Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jalan Raya No.108 Kragan Kec. Kragan Kab. Rembang
Desa : KRAGAN
Kecamatan : KRAGAN
Kabupaten : Rembang
Kodepos : 59273
Telepon :
Email : [email protected]

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung