Artikel
Posyandu ILP (Integrasi Layanan Primer)
Selamat pagi, salam sejahtera bagi kita semua
Pada pagi hari yang cerah ini, kader Posyandu Desa Kragan mengadakan kegiatan Pelatihan Posyandu ILP (Integrasi Layanan Primer) Guna meningkatkan kualitas pelayanan para kader posyandu kepada masyarakat yg memerlukan layanan kesehatan dilingkungan posyandu. Para kader akan di latih secara profesional oleh Narasumber dari Puskesmas Kragan 1.
Memang dalam pelaksanaannya di lapangan kegiatan posyandu ini agak berbeda. Lebih membutuhkan banyak kader dengan kualifikasi kader yg benar" Diperhitungkan untuk mencapai tujuan dari pada diadakaannya posyandilu ILP iti sendiri. Ada sekitar 25 kecakapan dan keterampilan diasing" Bidang yang harus dikuasai oleh para kader yang kemudian diaplikan sesuai tugas dan tanggung jawab masing-masing.
Semoga dengan demikian akan meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pemeriksaan kesehatan untuk menjadikan masyarakat yang kuat secara jasmani maupun rohani.